Lokasi saat ini:BetFoodie Lidah Indonesia > Sehat
UNRWA: Stok pangan cukup penuhi kebutuhan warga Gaza hingga tiga bulan
BetFoodie Lidah Indonesia2025-11-07 04:37:51【Sehat】817 orang sudah membaca
PerkenalanUNICEF mengecam keputusan Israel untuk melarang aktivitas Badan PBB untuk Pengungsi Palestina (UNRWA

New York (ANTARA) - Badan PBB untuk Pengungsi Palestina (UNRWA) pada Kamis mengumumkan persediaan bantuan pangan yang cukup untuk menopang seluruh penduduk Jalur Gaza selama tiga bulan ke depan di tengah krisis kemanusiaan yang terus memburuk.
Lewat unggahan di platform X, Komisaris Jenderal UNRWA, Philippe Lazzarini, mengangakan lembaganya memiliki makanan, obat-obatan dan pasokan dasar lainnya yang siap dikirim segera ke Gaza. Pihaknya juga siap memenuhi kebutuhan mendesak warga begitu akses masuk ke wilayah tersebut dipastikan aman.
"Kami memiliki persediaan makanan yang cukup untuk seluruh penduduk selama tiga bulan ke depan," tulis Lazzarini.
Ia juga menekankan peran sentral UNRWA dalam implementasi kesepakatan gencatan senjata, termasuk penyediaan layanan esensial seperti perawatan kesehatan dan pendidikan.
Lebih lanjut, Lazzarini menyoroti bahwa lebih dari 660.000 anak di Gaza menunggu untuk kembali bersekolah dan staf pengajar UNRWA sudah siap melanjutkan peran penting mereka dalam mendukung pendidikan di wilayah kantong tersebut.
Selain itu, ia mendesak negara-negara anggota PBB untuk memberikan dukungan yang dibutuhkan agar UNRWA dapat melaksanakan misinya selama masa kritis ini.
Sumber: WAFA
Baca juga: Malaysia kecam serangan terhadap pusat distribusi makanan PBB di Rafah
Baca juga: UAE bangun empat sekolah baru di Gaza
Suka(6)
Artikel Terkait
- Kapolda Kalsel konsumsi MBG bersama siswa pastikan keamanan pangan
- Waspada cuaca panas, ini cara menjaga tubuh tetap sehat
- Polres Lombok Timur usut penyebab keracunan pelajar setelah santap MBG
- Ingin gula darah stabil? Ini cara mengolah nasi putih agar tetap sehat
- Kemarin, jaminan siswa Sekolah Rakyat hingga prestasi Program MBG
- Kontribusi Polri dalam setahun pemerintahan Prabowo
- Menyambut penerbang dari bumi utara
- Kemlu upayakan WNI kabur dari sentra online scam Kamboja dipulangkan
- Pemkab Sigi hibahkan aset ke polres sebagai dapur SPPG guna dukung MBG
- Dinkes Pamekasan ambil sampel makanan selidiki kasus keracunan siswa
Resep Populer
Rekomendasi

Metode memasak berbasis air bantu jaga nutrisi dan kurangi peradangan

Album Asia: Perjalanan manis buah durian dari Malaysia ke China

Mendag: Transaksi TEI 2025 capai 22,8 miliar dolar AS

Minum air hangat vs air dingin: Mana yang lebih baik untuk kesehatan?

BKKBN laksanakan program PASTI percepat penurunan stunting di Kalbar

BPOM latih lebih dari 100 ribu orang kuatkan keamanan pangan RI

UNRWA: Harga pangan Gaza melonjak ekstrem usai lahan dirangakan Israel

Album Asia: Perjalanan manis buah durian dari Malaysia ke China